Pemusnahan Barang Bukti

Pada hari Selasa tanggal 5 Maret 2024, bertempat di Alun-Alun Purwokerto, Ketua Pengadilan Negeri Banyumas diwakili oleh Hakim Bapak Firdaus Azizy, SH., MH menghadiri rangkaian kegiatan yakni acara Peringatan HUT Ke-74 Satpol PP dan Pemusnahan Barang Bukti Hasil Rampasan, HUT Ke-62 Satlinmas dan HUT Ke-105 Pemadam Kebakaran dan Penyelamatan Tingkat Kabupaten Banyumas Tahun 2024.  

Read article

Pengawasan Bidang Kepaniteraan Hukum

Pada hari Selasa tanggal 5 Maret 2024, telah dilaksanakan Kegiatan Pengawasan Bidang Kepaniteraan Hukum Pengadilan Negeri Banyumas yang dipimpin oleh Hakim Bapak Dwi Putra Darmawan, SH selaku Hakim Pengawas Bidang Kepaniteraan Hukum. Kegiatan Pengawasan Bidang dilaksanakan dengan melakukan pengecekan laporan bulanan, laporan perkara yang dilaporkan melalui website Badilum MA RI, berita acara Penyerahan Berkas pada…

Read article

Rapat Kepaniteraan (05 Maret 2024)

Pada hari Selasa tanggal 5 Maret 2024, telah dilaksanakan Rapat Monitoring dan Evaluasi Kepaniteraan Pengadilan Negeri Banyumas yang diikuti oleh seluruh Panitera Muda, Panitera Pengganti, Jurusita dan Jurusita Pengganti bertempat di ruang Rapat PN Banyumas. Rapat dipimpin oleh Panitera PN Banyumas, Bapak Chairullah, SH., MH yang memberikan beberapa catatan penting dan himbauan kepada seluruh personil…

Read article

Briefing PTSP (04 Maret 2024)

Demi meningkatkan pelayanan prima pada PTSP Pengadilan Negeri Banyumas, dilaksanakan briefing rutin terhadap Para Petugas PTSP serta Penanggungjawab setiap loket PTSP yakni Para Panitera Muda dan Kepala Sub Bagian Umum dan Keuangan, yang dipimpin oleh Hakim Bapak Suryo Negoro, SH., M.Hum. Briefing rutin juga dilaksanakan untuk memberikan semangat bagi seluruh petugas layanan agar selalu memberikan…

Read article